Akibatnya, para pemain PlayStation 3 yang kerap menggunakan layanan tersebut tidak bisa menggunakan sejumlah layanannya seperti PlayStation Store, PlayStation Home, Account Management atau bermain online.baca juga PS3 AKAN SEGERA TURUN HARGA.
"Maintenance ini akan berlangsung selama 13 jam, dan selama perbaikan itu pengguna tidak bisa mengakses fitur-fitur di dalamnya," Matthew Harper, Manager PlayStation Digital Platforms.
Rencananya penutupan sementara layanan tersebut dimulai pada pukul 9.00 AM Eastern Daylight Time (EDT) pada tanggal 16 April 2012. Demikian yang disampaikan Sony melalui blog resmi PlayStation.
PlayStation Network sendiri merupakan salah satu fitur penting bagi para pengguna PlayStation 3, dengan tidak bisa diaksesnya layanan tersebut maka bisa dipastikan 110 juta akun yang sudah terdaftar pasti merasa kecewa.
0 komentar:
Post a Comment
terima kasih atas kunjunganya.jika ada hal yg ingin ditanyakan di artikel ini silahkan tinggalkan komentar anda.